Webinar : Mengenal Seni Pertunjukan

Webinar Seni Pertunjukan

Webinar seni pertunjukan adalah acara online yang diselenggarakan Fakultas Seni Pertunjukan-IKJ untuk menggali dan membahas topik terkait seni pertunjukan, termasuk teater, tari, musik, dan seni panggung lainnya.

Webinar dengan tema “Mengenal Seni Pertunjukan”, melibatkan para dosen tetap di lingkungan FSP sebagai pembicara. Mereka akan berbagi pengetahuan, pengalaman, dan wawasan mereka tentang topik tertentu dalam bentuk presentasi dan diskusi panel. Melalui program webinar ini, peserta webinar memiliki kesempatan untuk belajar, bertanya, dan berinteraksi dengan pembicara serta peserta lainnya melalui sesi tanya jawab.

 

Link Pendaftaran : https://meet.google.com/tcj-xwve-hiq